Welcome Guest. Sign in or Signup

0 Answers

Tips Mendaki Gunung Bagi Pemula

Asked by: 36 views Uncategorized

Namun, alangkah baiknya Anda mengerti dan paham mengenai kelengkapan apa saja yang diperlukan untuk pendakian gunung. Walaupun untuk liburan, tetapi pendakian gunung akan berbahaya dan dapat mengancam nyawa jika kurang mengerti segala macam unsur pendakian gunung.

Sangat disarankan bagi Anda yang pemula, mendaki bersama teman yang sudah berpengalaman akan memudahkan Anda dalam melalukan pendakian. Selain dapat membantu secara pengetahuan, teman yang lebih berpengalaman akan memberikan rasa aman dan tenang selama mendaki.

3. Riset Terhadap Gunung

Salah satu bagian yang sangat penting adalah riset mengenai unsur apa saja yang perlu diperhatikan di gunung itu. Sebagai contoh, sebagian gunung memiliki harga masuk dan peraturan yang berbeda – beda. Kontur tanah atau jalur pendakian juga harus diperhatikan, landai atau menanjak curam.

Untuk mengetahui lebih mudah, manfaatkan teman yang sudah pernah mendaki di tempat tersebut. Selain teman, manfaatkan juga sosial media untuk informasi yang lebih lengkap. Sangat disarankan bagi pemula, mendaki gunung yang tidak terlalu tinggi. Karena sebagai permulaan, gunung yang terlalu tinggi malah akan menyiksa anda secara fisik dan batin.

4. Perhatikan Prakiraan Cuaca

Idealnya, pendakian gunung dilakukan pada musim kemarau. Bukan tanpa alasan, musim kemarau dinilai sangat cocok terhadap medan tanah atau jalur yang ada di pegunungan. Jalur dan tempat camping yang kering akan memberikan rasa aman dan nyaman terhadap ekspedisi Anda.

Maka, harus diperhatikan pada zona gunung yang akan dituju. Apabila slot gacor hari ini hujan ringan tidak terlalu menjadi masalah, tetapi jika intensitas curah hujan tinggi, lebih baik tunda atau tunggu sampai cuaca membaik. Biasanya jika cuaca buruk, akan diberi tahu oleh penjaga basecamp agar tidak naik terlebih dahulu.

5. Siapkan Peralatan dan Perlengkapan Proper

Jika pendakian dilakukan secara tim, maka siapkan bekal makanan dan perlatan secara komplit serta merata agar beban yang di bawa juga dibagi rata. Disinilah yang sering kurang diperhatikan oleh para pendaki pemula. Apabila ingin lebih ringan dengan mengurangi peralatan utama, justru disitulah yang akan membahayakan tim.

Untuk keperluan pribadi, biasanya wajib mempersiapkan baju ganti, jaket, matras, sleeping bag, Senter, dan mantel hujan. Segala sesuatu yang dipersiapkan harus sudah mencakup kemungkinan untuk perubahan cuaca yang sering terjadi.

Setelah mempersiapkan segala sesuatunya, yang terakhir adalah bulatkan niat untuk berangkat atau tidak. Karena tak jarang, seorang pendaki pemula masih ragu terhadap dirinya sendiri ataupun timnya.

Hal ini berkaitan dengan banyak faktor. Dari segi cuaca, medan jalur, dan mitos – mitos lah yang dapat mempengaruhi seorang pendaki pemula menjadi ragu.

Berikut tips yang dapat Anda perhatikan untuk memulai pendakian. Selalu mengingatkan kepada teman atau tim bahwa yang perlu diperhatikan juga di gunung adalah tidak membuang sampah sembarangan dan dapat memelihara ekosistem sekitar.

Answer Question